25 June 2012

Jadwal Semi Final Euro 2012


Jadwal Semi Final Euro 2012 - Untuk anda semua pecinta sepak bola pasti sudah tau siapa saja negara yang masuk ke Semi Final Euro 2012. Italia menjadi tim terakhir yang lolos ke semifinal setelah menang 4-2 lewat adu penalti melawan Inggris dalam laga yang berlangsung di Olympic Stadium, Kiev.

Semifinal pertama akan menyajikan pertarungan antar dua negara dari Semenanjung Iberia, yakni Portugal vs Spanyol. Portugal lolos ke semifinal setelah mengandaskan perlawanan Ceko dengan skor 1-0, disaat Spanyol mengalahkan Prancis 2-0.

Sementara semifinal kedua menyuguhkan duel antara Jerman vs Italia. Untuk melaju ke semifinal, Jerman harus bersusah payah menghentikan perlawanan kuda hitam Yunani dengan skor 4-2. Sedangkan Italia meluluhkan Inggris lewat drama adu penalti.

Jadwal Semi Final Euro 2012

No Tanggal Laga Jam
1 Kamis, 28 Juni 2012 Portugal vs Spanyol 01.45 WIB
2 Jumat, 29 Juni 2012 Jerman vs Italia 01.45 WIB

Sekian dulu untuk Jadwal Semi Final Euro 2012 kali ini, semoga bisa bermanfaat buat anda pecinta sepakbola.

14 comments:

  1. Ingat ya Sob, kami dukung yang menang, heee....heee...

    ReplyDelete
  2. ntar malam waktunya begadang nih... tidur siank ah...

    ReplyDelete
  3. terima kaish kasih banyak untuk jadwal semi final piala eropanya sobat/ Euro 2012

    ReplyDelete
  4. dunia menanti..siapa yang bakalan jadi juara euro tahun ini :)

    ReplyDelete
  5. info yg menarikl dan bermanfaat..
    dan sepertinya final nanti akan mempertemukan Spanyol dan Jerman,hehe...:p

    salam EPICENTRUM
    ,monggo mampir..:)

    ReplyDelete
  6. nice psot sob......^_^
    wah makin seru ajah nih........

    ReplyDelete
  7. FINAL : JERMAN SPANYOL..

    yang menang JERMAN.. :D

    ReplyDelete
  8. wuihh... ini yg kucari cari dari tadi.
    info yg bermanfaat sekali..
    ijin bookmark ya :D



    #Semoga Sehat Selalu

    ReplyDelete
  9. Info euro yang banyak di cari nih sob..

    ReplyDelete
  10. Wah bgus nch gan infonya slm blogger ...

    Komentar balik

    ReplyDelete
  11. Spanyol nya kamis malam jumat ya? ah, aku lagi dalam perjalanan, nggak bisa lihat deh.....

    ReplyDelete