Langsung saja agar lebih menghemat waktu, berikut ini Cara Mempercepat Koneksi Modem Telkomsel Flash yang bisa anda lihat dibawah ini
1. Klik panan pada My Computer untuk klik Properties.
2. Lalu lanjutkan langkahmu dengan klik Hardware dan kemudian klik Device Manager. 3. Sekarang kamu klik Modem lalu klik kanan pada Modem kemudian Advanced [tergantung modem kamu gunakan].
4. Kemudian masukan Extra Setiing berikut ini:
Extra Command Setting Mempercepat Koneksi Modem Telkomsel Flash :
- Mempercepat Koneksi Telkomsel Flash Time Based : at+cgdcont=1,”IP”,”flash”
- Mempercepat Koneksi Telkomsel Volume / Flash Unlimited : at+cgdcont=1,”IP”,”internet”
- Mempercepat Koneksi Telkomsel Volume / Flash Unlimited : at+cgdcont=1,”IP”,”telkomsel”
5. Selesai
Demikian Cara Mempercepat Koneksi Modem Telkomsel Flash yang bisa sobat coba sendiri, semoga bisa bermanfaat..
4 comments
wii...
tapi...kok speednya sama aja ya?
Blogspot Tutorial
untuk modem HuAWEI gan,gimana caranya...
Terima kasih ya infonya sob. kebetulan saya menggunakan T-sel Flash dan sangat tertarik dengan artikel ini. Salam
bener sihh, koneksi jebol. tapi kok internetnya enggak bisa buat update anti virus sama main game dah? itu kenapa yak? apa emang buat browsing doang?
Post a Comment